Persib Belum Mau Tanggapi Gugatan Pendukung Persipura Terkait Tudingan Sepak Bola Gajah

Manajemen Persib Bandung belum mau menanggapi lebih jauh gugatan para pendukung Persipura Jayapura terkait tudingan memainkan sepak bola gajah.

sumber: www.bola.net